7 Cara Cepat Menghilangkan Bekas Jerawat

MEDIKALOGI.COM – Munculnya bekas jerawat pada wajah tentu saja menggangu penampilan kita. Bekas jerawat akan mengurangi rasa percara diri anda jika bertemu dengan orang banyak.

Maka dari itu pada kesempatan kali ini kita akan mengulas tentang cara menghilangkan bekas jerawat dengan cepat. Untuk menghilangkan bekas jerawat mungkin banyak orang yang merasa kebingungan karena ada banyak sekali cara menghilangkan bekas jerawat yang bisa anda coba.

Jerawat Semakin Parah Tanpa Pengobatan yang Tepat

Berikut ini adalah 7 cara menghilangkan bekas jerawat dengan cepat, antara lain:

Listerine mengatasi jerawat

Dengan anda menggunakan Listerine, selain untuk membunuh bakteri pada mulut setelah makan ternyata listerine juga dapat membunuh bakteri jenis jerawat tertentu, kandungan alkoholnya yang terdapat pada Listerine ini dapat mengeringkan jerawat. Ini akan mengurangi ukuran jerawat anda secara cepat.

Garam, madu dan jus lemon

Dengan menggunakan Garam, madu dan jus lemon yang diperas dicampur bersama-sama dan digunakan sebagai masker wajah atau hanya memegang sepotong lemon pada jerawat selama yang anda inginkan. Wajah yang diolesi madu ini akan membuat kulit anda menjadi cerah ketika bangun.

Pasta gigi

Oleskan sedikit pasta gigi pada jerawat atau bekas jerawat dan biarkan sepanjang malam. Keesokan paginya saat mencuci muka anda akan kagum dengan hasil yang sudah anda kerjakan.

Sudocrem

Sudocrem ini adalah krim ruam popok, tetapi ini juga bagus untuk bintik-bintik, jerawat dan kulit kering. Jika anda mengoleskan sedikit pada jerawat anda sebelum tidur, maka pada saat anda bangun merah-merah dan bekas jerawatpun akan berkurang. Krim tersebut juga bekerja sebagai antiseptic yang akan menghentikan infeksi.

Exfoliating Scrub

Cara ini adalah cara untuk mengatasi bekas jerawat. Caranya, anda tinggal mencampurkan madu, daun teh hijau, sedikit air, dan tepung beras.

Bedak bayi

Caranya ambilah sekitar 1 sendok makan bedak bayi, dan tambahkan sekitar setengah sendok makan air. Mencampurnya dengan kuas makeup, kemudian oleskan, lalu biiarkan dalam semalaman di tempat jerawat tersebut ada, dan sekitar setengah jam untuk anda gunakan sebagai masker.

Baking soda

Anda hanya tinggal mengambil sedikit baking soda dan sedikit susu, lalu campurkan menjadi pasta semi-tebal. Hal ini akan lebih baik lagi jika anda memiliki buttermilk.

Rahasia kombinasi resep yang sempurna ini adalah asam laktat dalam susu yang mampu untuk mengatasi jerawat, sekaligus melembabkan dan mengurangi efek kering dari baking soda.

Anda bisa melakukannya di kamar mandi yang hanya memerlukan waktu sekitar 3 menit. Cara ini digunakan untuk mengatasi noda bekas jerawat saat sebelum tidur dan anda hanya perlu sedikit olesan tepat di jerawat anda.

Tepung jagung, teh dan madu

Untuk mengatasi jerawat dan bekas jerawat anda, anda bisa menggunakan 1½ sendok teh tepung jagung, 1 sendok teh madu. Untuk eksfoliasi anti-bakteri ini adalah dengan menggunakan 1 sendok teh, madu, ½ sendok teh gula merah, dan 2 sendok makan air. Hal ini benar-benar bekerja seperti sebuah keajaiban yang bisa menghilangkan jerawat beserta bekasnya.

Pala, susu dan kulit jeruk

Anda hanya perlu menggiling beberapa pala yang dicampur dengan susu, lalu dioleskan ke daerah yang berjerawat. Anda juga bisa mencoba menggiling kulit jeruk dengan air untuk membentuk sebuah pasta, lalu anda oleskan kebagian jerawat.

Madu, Susu, dan telur

yang anda butuhkan adalah madu, susu dan telur yang bisa anda temukan di dapur anda. Campurkan sekitar 1 sendok makan madu dengan 2 sendok makan susu.

Jika anda memiliki kulit kering, anda bisa mencampurkan dengan 1 kuning telur, lalu campurkan semuanya lalu oleskan ke seluruh bagian wajah, lalu biarkan selama kurang lebih setengah jam. Setelah itu cuci dengan air hangat hingga bersih. Lakukanlah cara ini setiap malam.

##

Nah itulah beberapa cara cepat menghilangkan jerawat dan bekas jerawat yang bisa anda lakukan. Semoga bermanfaat.

10 TOPIK MENARIK LAINNYA

pepek anak SD, cara membuat handbody racikan makassar, cara melebatkan bulu kemaluan, DAUN wisa, cara menghitamkan tahi lalat, fakta reaksi minum jus nanas campur ragi, cara meracik handbody marina, cara melepas behel dengan baking powder, cara membesarkan tahi lalat, cara membuat lem behel sendiri