Hal Penyebab Munculnya Jerawat di Wajah Para Remaja

 Rahasia Perawatan Wajah Nabilah Ratna Ayu Azalia Bebas Dari JerawatSeperti yang kita ketahui bahwa penampilan adalah sesuatu hal yang sangat penting dalam pergaulan sehari-hari. Penampilan merupakan suatu gambaran diri yang berarti penilaian diri seseorang dilihat pertama kali dari penampilannya.

Mengingat penampilan itu sangat penting karena rasa percaya diri seseorang tumbuh. Tanpa penampilan yang maksimal, seseorang akan sulit bergaul dengan lingkungan tempat tinggalnya. Salah satu faktor yang sangat menunjang penampilan seseorang adalah kulit wajah yang bebas dari jerawat.

Jerawat selalu menjadi tersangka utama yang membuat penampilan seseorang menjadi tidak sempurna dan tentunya mengurangi kepercayaan diri. Karena jerawat membuat kulit menjadi merah, ruam, dan bahkan iritasi. Kondisi ini bisa saja terjadi pada setiap orang di usia berapapun, terutama pada remaja yang baru mengalami pubertas.

Biasanya jerawat dialami hanya pada masa remaja saja, namun ternyata beberapa orang dewasa pun masih saja mengalami jerawatan. Banyak wanita yang masih berjerawat di usianya yang sudah dewasa. Berbeda dengan jerawat remaja yang disebabkan karena perubahan hormon, jerawat pada usia matang dikarenakan oleh berbagai hal.

Hal penyebab munculnya jerawat di wajah para remaja karena :

1.   Peradangan

Ketika kulit di bawah stres, entah itu mental atau fisik (seperti di bawah matahari), sel-sel darah putih naik ke permukaan. Hal ini menyebabkan kulit meradang dan timbul jerawat. Untuk melawannya adalah dengan makan makanan yang mengandung anti-inflamasi seperti sayuran hijau dan berry,

2.   Terlalu Banyak Sebum

Sebum adalah minyak alami yang berkembang di kelenjar kulit. Dalam tingkat normal, sebum bekerja untuk melindungi kulit dari elemen-elemen asing dan menjaga kelembaban kulit. Namun, ketika sebum terlalu banyak, dapat menyumbat pori-pori dan jerawat bisa timbul.

3.   Bakteri

Lingkungan yang kotor (seperti polusi dan asap rokok) membuat bakteri berkembang biak pada permukaan kulit. Untuk itu, pastikan Anda membersihkan wajah setelah berpergian, agar bakteri tidak meradang. Selain itu, gantilah sarung bantal secara teratur, agar bakteri tidak menempel pada kulit ketika kita tidur.

4.   Folikel Tersumbat

Ketika folikel di dalam kulit tersumbat, maka jerawat akan muncul. Ketidakseimbangan hormon bisa menjadi penyebab tersumbatnya folikel. Jerawat dapat teratasi dengan penyembuhan yang mengandung asam salisilat.

5.   Terlalu Banyak Makan makanan Siap Saji dan Olahan

Terlalu banyak makan makanan olahan (seperti nuget dan sosis) dan siap saji dapat menimbulkan jerawat, terutama di bagian dahi, hidung dan dagu. Ganti makanan siap saji dan olahan dengan sayuran, buah-buahan, daging dan ikan segar.

6.   Kulit Mati yang Menumpuk

Bertambahnya umur membuat pergantian sel melambat. Hal itu yang menyebabkan sel kulit mati menumpuk di permukaan wajah. Efeknya, membuat kulit berjerawat. Agar terhindari dari jerawat, lakukanlah pengelupasan kulit secara teratur bisa dengan scrub khusus wajah atau alat khusus yang dikerjakan oleh ahlinya.

7.   Sering Menggunakan Make-up Tebal

Kosmetik berbahan dasar minyak atau menggunakan make-up yang sangat tebal dapat memicu timbulnya bakteri, yang berakhir dengan jerawat. Beralihlah ke make-up yang berbasis mineral dan berlabel ‘noncomedongenic’.

10 TOPIK MENARIK LAINNYA

url:avatars mds yandex net/get-images-cbir/12846303/uIW2bgo5cItDpX8diqZpww6850/orig, pepek anak SD, cara membuat handbody racikan makassar, cara melebatkan bulu kemaluan, DAUN wisa, cara menghitamkan tahi lalat, fakta reaksi minum jus nanas campur ragi, cara meracik handbody marina, cara melepas behel dengan baking powder, cara membesarkan tahi lalat